BERITA

KICK-OFF MEETING KEGIATAN "PEMUTAKHIRAN DATA PBB-P2 TAHUN 2024"

24 April 2024 09:00

Sampit- Kepala Badan Pendapatan Daerah yang di waklikan oleh Sekretaris Badan Pendapatan Daerah membuka kegiatan hari ini ( Rabu, 24 April 2024)

 

Kegiatan Pemutakhiran Data PBB-P2 Tahun 2024 yang dilakukan dikantor Badan Pendapatan Daerah,Pemutakhiran Data PBB-P2 akan berfokus pada 3 Kecamatan, yakni: Kecamatan Hanaut, Teluk Sampit dan Mentaya Hilir Selatan dengan Target 21.000 Data

Dalam hal realisasi Pajak Daerah, pada tahun 2018 hingga 2021, Kotawaringin Timur cenderung memperoleh peningkatan nilai pertumbuhan yang lambat. Namun pada tahun 2022 & 2023, Kotim berhasil mencatatkan pertumbuhan Pajak Daerah yang signifikan, dikarenakan diadakannya kegiatan pemutakhiran data PBB-P2.

Keberhasilan Kotawaringin Timur tidak lepas dari konsistensi pemerintah daerah dalam melakukan “PEMUTAKHIRAN DATA” sejak tahun 2020 hingga sekarang. Data yang mutakhir merupakan kunci utama dalam optimalisasi potensi Pajak Daerah dengan kemudahan yang diberikan dengan bantuan teknologi pendataan terkini dan kemudahan akses pembayaran bagi masyarakat

 


BACA BERITA LAINNYA:

MUSRENBANG RKPD KAB KOTIM TAHUN 2021 DI KECAMATAN TAHUN 2020

13 Januari 2020 00:00

SAMPIT- Dalam kesempatan pelaksanaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (MUSRENBANG) RKPD Tahun 2021 Kab. Kotim  di 17 Kecamatan, Bappenda Kab. Kotim turut serta memberikan paparan mengenai Pendapatan Daerah yang secara khusus menekankan pada Pajak Bumi dan Bangunan Perkotaan Perdesaan...

Selengkapnya...

PENANDATANGANAN PERJANJIAN KERJA SAMA DENGAN KEJAKSAAN NEGERI KOTAWARINGIN TIMUR

31 Oktober 2023 14:16

Sampit, Badan Pengelola Pendapatan Daerah Kab. Kotawaringin Timur melakukan penandatanganan kerjasama dengan Kejaksaan Negeri Kotawaringin Timur, Selasa (31/10/23).

Penandatanganan PKS dalam bidang Perdata dan Tata Usaha...

Selengkapnya...

PANDUAN PEMBAYARAN E-PBB MELALUI BANK MANDIRI CABANG SAMPIT

18 November 2021 00:00

Sampit,Pemda Kotim melalui Badan Pendapatan Daerah melakukan kerjasama dengan Bank Mandiri Cabang Sampit untuk mendukung peningkatan layanan dan memudahkan masyarakat dalam menyelesaikan kewajibannya dalam Pembayaran E-PBB secara tepat waktu. Minggu (14/11/2021)


...

Selengkapnya...

APEL EVALUASI KINERJA TAHUN 2020

30 November 2020 00:00

Sampit, Badan Pengelola Pendapatan Daerah Menggelar Apel Pagi di Halaman Kantor Bappenda Kab. Kotim, (Senin, 30/11/2020).

Persiapan apel pagi dimulai sejak pukul 07.15 WIB, dimana apel pagi yang digelar dalam rangka evaluasi...

Selengkapnya...

PEGAWAI BAPENDA KOTAWARINGIN TIMUR GELAR GOTONG ROYONG BERSIHKAN HALAMAN KANTOR

11 April 2025 06:30

Sampit – Semangat kebersamaan dan kerja sama ditunjukkan para pegawai Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Kotawaringin Timur melalui kegiatan gotong royong membersihkan halaman kantor, Jumat pagi (11/04/2025).

Selengkapnya...