BERITA

PEMBAGIAN HADIAH LOMBA HUT RI KE-77 DI HALAMAN KANTOR BAPENDA KOTIM

31 Agustus 2022 00:00

Rabu, 31 Agustus 2022 Badan Pendapatan Daerah Menyerahkan hadiah perlombaan dalam Rangka Memeriahkan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-77 Tahun perlombaan ini diikuti oleh Kepala Badan,Sekretaris,Kepala Bidang,Kepala Sub Bidang dan Pegawai lainnya. Kegiatan ini Bertempatan dihalaman kantor bapenda kab.kotim setelah melaksanakan apel pagi.

Adapun Perlombaan yang diselenggarakan adalah :

1.       Lomba Karoke Dangdut

2.       Lomba Membawa Balon berpasangan

3.       Lomba membawa kelereng dengan sendok

4.       Lomba memasukkan paku ke botol

5.       Lomba makan kerupuk

  

  

Perlombaan ini dilakukan sebagai wujud partispasi seluruh pegawai dilingkungan Bapenda Kab.Kotim untuk memeriahkan HUT RI Ke-77 dilingkungan Kantor Bapenda. Yang mana sebagai wujud bentuk kebersamaan dalam terjalinnya hubungan silaturahmi kekeluargan antar bidang-bidang dilingkungan Bapenda Kab.Kotim.

 


BACA BERITA LAINNYA:

PAWAI PEMBANGUNAN PERINGATAN HUT RI KE 73 KAB. KOTAWARINGIN TIMUR

18 Agustus 2018 00:00

Sampit - Pawai Pembangunan merupakan acara yang rutin diadakan oleh pemerintah Kab. Kotawaringin Timur setiap tahunnya dalam memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia, di tahun 2018 ini Pemerintah Kab. Kotim mengadakan kegiatan Pawai...

Selengkapnya...

PEMERIKSAAN KESEHATAN DAN PENGECEKAN KEBUGARAN SELURUH PEGAWAI BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR YANG DILAKUKAN OLEH TIM SCRENING KESEHATAN DARI DINAS KESEHATAN DAN PUSKESMAS KETAPANG 1

25 Oktober 2024 06:30

SAMPIT - Kepala Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Kotawaringin Timur Ramadansyah, S.E., M.Ec. Dev dan Sekretaris Badan Pendapatan Daerah berserta seluruh Kepala Bidang dan Kepala SubBidang serta seluruh pegawai Badan Pendapatan Daerah mengikuti screning kesehatan...

Selengkapnya...

KUNJUNGAN KERJA DARI BAPENDA KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT

30 November 2023 15:33

Sampit, Badan Pendapatan Daerah Kab. Kotawaringin Timur menerima kunjungan kerja dari Bapenda Kotawaringin Barat, kamis (30/11/23).

Kunjungan tersebut diterima langsung oleh Kepala Bapenda Kab Kotim Bpk Ramadansyah, S.E., M.Ec.Dev di ruang kerja lantai 2 Kantor Bapenda Kotim. Dalam...

Selengkapnya...

KUNJUNGAN KOMISI 2 DPRD KAB. KAPUAS

19 November 2020 00:00

Sampit, Kunjungan Kerja Komisi II DPRD Kabupaten Kapuas ke Kantor Badan Pengelola Pendapatan Daerah Kabupaten Kotawaringin Timur, (Kamis, 19/11/20).

Kedatangan Komisi 2 DPRD Kab. Kapuas beserta rombongan disambut langsung oleh...

Selengkapnya...

SOSIALISASI PENGISIAN LAPOR PAJAK TAHUNAN

27 Februari 2024 10:00

Sampit - Kegiatan Sosialisasi Pengisian Laporan Pajak Tahunan yang digelar Oleh Kantor Pelayanan Pajak Pratama Sampit. (Selasa, 27/2/24)

 

Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Badan dan jajaran serta Pegawai KPP Pratama Sampit yang melakukan sosialisasi, SPT Tahunan merupakan...

Selengkapnya...