BERITA

RAPAT KOORDINASI PENYUSUNAN RANCANGAN PERATURAN KEPALA DAERAH KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR TENTANG TATA CARA PEMUNGUTAN RETRIBUSI DAERAH

06 Juni 2024 13:30

SAMPIT - Sekretaris Badan Pendapatan Daerah membuka Rapat Koordinasi Penyusunan Rancangan Peraturan Kepala Daerah Kabupaten Kotawaringin Timur Tentang Tata Cara Pemungutan Retribusi Daerah, Rapat di Hadiri Kepala Bidang, Staf Bapenda dan 17 OPD Pemungut. Kamis (06/06/2024)

Dalam Upaya Penyempurnaan Rancangan Peraturan Kepala Daerah BAPENDA dan 17 (Tujuh Belas) OPD lainnya, dalam pembahasan Rapat Koordinasi Sekretaris Badan memberikan waktu satu minggu yang telah disepakati bersama di forum rapat agar OPD pemungut mengirimkan draf kepada BAPENDA, demi kelancaran dan kesuksesan bersama membangun Kabupaten Kotawaringin Timur. 


BACA BERITA LAINNYA:

BAPENDA KAB.KOTIM PROGRAM BEBAS DENDA PBB-P2

10 Januari 2022 00:00

Sampit-Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Kotawaringin Timur dalam Rangka HUT Ke-69 Kabupaten Kotawaringin Timur mengadakan Program Bebas Denda PBB-P2. Senin (10/01/2022)

PENANDATANGANAN PAKTA INTEGRITAS TAHUN 2019

02 Januari 2019 00:00

Sampit - Hari pertama kerja diawal tahun 2019 Badan Pengelola Pendapatan Daerah Kabupaten Kotawaringin Timur melaksanakan penandatanganan Pakta Integritas Tahun 2019 serta pemberian penghargaan kepada pegawai atas kedisiplinan, prestasi kerja dan dedikasi yang...

Selengkapnya...

KUNJUNGAN KERJA DARI BAPENDA KAB. KOTAWARINGIN BARAT

12 Februari 2020 00:00

Sampit, Kepala Badan Pendapatan Daerah Kab. Kotawaringin Barat Molta Dena, S.E., M.A. beserta rombongan melakukan kunjungan kerja ke Badan Pengelola Pendapatan Daerah Kab Kotawaringin Timur, Rabu(12/02/20).

Dalam Kunjungannya Kepala Bapenda Kobar di dampingi oleh Kepala Bidang...

Selengkapnya...

PENCANANGAN PANTAI UJUNG PANDARAN SEBAGAI OBJEK WISATA KALIMANTAN TENGAH

29 Juli 2018 08:57

Sampit - Dalam kegiatan pencanangan Pantai Ujung Pandaran sebagai objek wisata Kalimantan Tengah yang di prakarsai oleh POLDA Kalteng dilaksanakan berbagai kegiatan sosial diantaranya kegiatan sosial bersih pantai dan pengobatan gratis bagi penduduk setempat,...

Selengkapnya...

PENANDATANGANAN DOKUMEN PERJANJIAN KERJASAMA

28 Agustus 2019 00:00

Sampit, Badan Pengelola Pendapatan Daerah Kabupaten Kotawaringin Timur Mengadakan Perjanjian Kerjasama dengan Kantor Pelayanan Pajak Pratama Sampit tentang Koordinasi, Konsolidasi, dan Harmonisasi di bidang Perpajakan (28/08/19).

Selengkapnya...